Hotel Green Ocean Akan Segera Ganti Nama, ini sebabnya

- Kontributor

Kamis, 26 Januari 2023 - 08:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pembacaan Eksekusi

Semarang, PortalindonesiaNews.net – Bangunan Hotel Green Ocean yang berada di Desa Pakopen Kecamatan Bandungan, Kabupaten Semarang, hari ini Kamis 26 Januari 2023 akhirnya di eksekusi.

Pemohon Eksekusi JODIE SEBASTIAN SENJAYA, sebagai Pemenang lelang yang sah atas pelaksanaan lelang eksekusi Hak Tanggungan dari PT. BPR Gunung Rizki Pusaka Utama terhadap obyek lelang yang terjual lelang berupa benda tetap yaitu dua bidang tanah beserta bangunan yang berdiri diatasnya dijual satu paket terdiri dari tanah Sertifikat Hak Milik No.1394/Desa Pakopen, luas 610 M2 dan dan Sertifikat Hak Milik Nomor 3121/Desa Pakopen, luas 381 M2, masing masing tercatat atas nama Suntoro, yang dibeli secara lelang oleh JODIE SEBASTIAN SENJAYA.

READ  Niat Bantu Renovasi Rumah Saudara, Malah Kena Musibah ini

Eksekusi dilaksanakan karena sampai sekarang belum mengosongkan dan menyerahkannya secara sukarela kepada pemenang lelang dengan alasan bahwa obyek tersebut masih dikuasai dan dihuni.

HADI RAHARJO, S.H sebagai kuasa hukum dari JODIE SEBASTIAN SENJAYA menyatakan kepada media Portal Indonesia News, bahwa kegiatan hari ini berdasarkan putusan lelang pengadilan.

“Kami mengajukan permohonan eksekusi riil ini kepada Pengadilan Negeri Ungaran agar melakukan eksekusi secara paksa,” ungkap Hadi.

READ  Bendahara Desa Diduga Abai Tugas, Istri Disinyalir Kuasai Urusan Keuangan di Kantor Desa

“Jadi eksekusi Bangunan Hotel Green Ocean lepas dari pemasalahan sengketa hukum antara SUNTORO dan SUKO TEJO SURWANTO,” tutup Hadi.

Sebagaimana Kutipan Risalah Lelang Nomor : 1276/37/2020 tanggal 06 Nopember 2020 yang diterbitkan oleh Kantor Pelayanan Kekayaan Negara dan Lelang (KPKNL) Semarang pada tanggal 14 Desember 2020 dan diberikan kepada pembeli sebagai Akta Jual Beli.

READ  Pencairan Dana Desa Mandek, Paguyuban Kades Randublatung Blora Protes Keras, Pemdes Dibenturkan dengan Warga

Eksekusi berjalan lancar dengan di hadiri pihak Polsek Bandungan, Polres Kab. Semarang  dan Koramil Bandungan.

(Redaksi)

PT. Portal Indonesia News Grup

Berita Terkait

Rangkap Jabatan Perangkat Desa Jadi Wartawan di Blora: Etika Profesi atau Pelanggaran Hukum?
Kedok Terbongkar! Oknum Sipir Rutan Kebumen Tak Berkutik, Akui Aniaya Tahanan Perempuan di Tengah Pusaran Pungli
Diduga Masuk HGB Developer Bukit Bulusan, Warga Banyumanik 8 Tahun Gagal Sertifikatkan Tanah
Progres Pembangunan Gudang KDKMP di Semarang dan Salatiga Capai 60 Persen, Target Selesai Tepat Waktu
SKANDAL KEAMANAN: PT Mulya Jati Utami Tegal Diduga Bodong, Kok Bisa Dipakai Instansi Pemerintah?  
Setengah Tahun Tanpa Kepastian: Pomdam IV/Diponegoro Diduga Lamban Tangani Kasus Oknum TNI BBM Ilegal
Viral! Pasien Diduga Diusir Dokter di Kendal, Kata “Kampret” Muncul Saat Klarifikasi  
SDN 1 Samirono Jadi Pusat Inspirasi: Siswa SMA Plus Islamic Village Tangerang Gelar Aksi Mengajar dan Kompetisi Kreatif

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 01:08 WIB

Rangkap Jabatan Perangkat Desa Jadi Wartawan di Blora: Etika Profesi atau Pelanggaran Hukum?

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:42 WIB

Kedok Terbongkar! Oknum Sipir Rutan Kebumen Tak Berkutik, Akui Aniaya Tahanan Perempuan di Tengah Pusaran Pungli

Selasa, 20 Januari 2026 - 08:24 WIB

Diduga Masuk HGB Developer Bukit Bulusan, Warga Banyumanik 8 Tahun Gagal Sertifikatkan Tanah

Sabtu, 17 Januari 2026 - 23:09 WIB

Progres Pembangunan Gudang KDKMP di Semarang dan Salatiga Capai 60 Persen, Target Selesai Tepat Waktu

Jumat, 16 Januari 2026 - 18:06 WIB

Setengah Tahun Tanpa Kepastian: Pomdam IV/Diponegoro Diduga Lamban Tangani Kasus Oknum TNI BBM Ilegal

Kamis, 15 Januari 2026 - 18:37 WIB

Viral! Pasien Diduga Diusir Dokter di Kendal, Kata “Kampret” Muncul Saat Klarifikasi  

Kamis, 15 Januari 2026 - 01:17 WIB

SDN 1 Samirono Jadi Pusat Inspirasi: Siswa SMA Plus Islamic Village Tangerang Gelar Aksi Mengajar dan Kompetisi Kreatif

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:39 WIB

Tongkat Komando Salatiga: Putra Asli NTT, AKBP Ade Papa Rihi Resmi Menjabat Kapolres  

Berita Terbaru