Pelantikan Saka Bhayangkara Polres Semarang, Kapolres berikan pesan.

- Kontributor

Minggu, 17 Desember 2023 - 07:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarang, PortalIndonesiaNews.net- Tantangan tugas kedepan yang dihadapi jajaran Kepolisian Negara Republik Indonesia, khususnya Polres Semarang semakin komplek. Oleh hal itu, Polres Semarang Kamis 14 Desember 2023 melaksanakan pelantikan dan pengukuhan Saka Bhayangkara, serta pengurus Saka Bhayangkara Kwaran (Kwartir Ranting) se Kwarcab (Kwartir Cabang) Kab.Semarang. 

Mengambil lokasi Lapangan Apel Catur Prasetya Polres Semarang, Kegiatan dipimpin langsung oleh Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra SIK. MM., selaku Mabi Saka Bhayangkara Cabang Semarang menyampaikan amanatnya. 
“Kegiatan Pelantikan dan Pengukuhan ini dengan maksud dan tujuan melatih siswa siswi pelajar SMA Sederajat di Kab. Semarang, mempunyai kedisplinan, terlatih dan wawasan kebangsaan. Sehingga terlatih membantu menjaga keamanan ketertiban dilingkungannya, apalagi dalam waktu dekat ada kegiatan pengamanan Natal 2023 dan pergantian tahun baru 2024.” Ungkap Kapolres. 


Kegiatan kali ini juga dihadiri perwakilan Forkopimda Kab. Semarang, diantaranya Pabung Kodim 0714/Salatiga Mayor CTP. Suherzam, ketua Kwarcab Kab. Semarang Sukaton Priyatmo SH, MM., ketua komisi D DPRD Kab. Semarang Pujo Pramujito, Kasi Intel Kejaksaan Negeri Kab. Semarang Dermawan Wicaksono SH, MH., serta ketua Kwartir Cabang se Kab. Semarang. 
Setelah kegiatan berlangsung dilanjutkan dengan pemberian materi pengaturan Lalu lintas, yang dipimpin oleh Kasat Lantas AKP Arpan SIK, MH, M.Si., didampingi Kanit Kamsel Iptu Sutarto SH, MH. 
“Kami laksanakan pelatihan gerakan pengaturan Lalu lintas kepada adik adik Saka Bhayangkara, dimana sesuai arahan bapak Kapolres Semarang para siswa siswi yang tergabung dalam Saka Bhayangkara, akan ikut membantu personel Polres Semarang dalam pelaksanaan pengamanan Natal 2023 dam Tahun baru 2024.” Ungkap Kasat Lantas. 


Kapolres kembali menyampaikan kegiatan pelantikan ini bukan hanya Ceremonial, dan akan berjalan berkesinambungan di tingkat Polsek. Dan Kapolsek jajaran yang akan bertanggung jawab kepada para anggota Saka Bhayangkara.
(Jk_Zed.)
PT. Portal Indonesia News Grup
READ  Cegah penyakit masyarakat, Polres Semarang musnahkan Miras.

Berita Terkait

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!
Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!
Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!
Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!
Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III
Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum
Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:54 WIB

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:34 WIB

Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 17:12 WIB

Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!

Selasa, 30 September 2025 - 21:10 WIB

Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!

Selasa, 30 September 2025 - 05:30 WIB

Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com

Minggu, 28 September 2025 - 15:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III

Kamis, 25 September 2025 - 21:50 WIB

Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum

Kamis, 25 September 2025 - 21:45 WIB

Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terbaru