PBB DPC Semarang Mengapresiasi Polresta Semarang Kota Atas Mengungkap Kasus Hutagalung

- Kontributor

Kamis, 11 Mei 2023 - 01:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarang, PortalIndonesiaNews.net – “SAPARSITAONAN” yang berarti “Satu Penderitaan” menjadi dasar  “Paguyuban Batak Bersatu” yang akhirnya dikenal dengan nama “PEMUDA BATAK BERSATU”.

Dengan didasari rasa kemanusiaan Ketua DPC PBB Kabupaten Semarang, Donatus Nainggolan melalui Wakil Ketuanya Yunan Hamers Situmorang menyampaikan turut berbela sungkawa atas  meninggalnya saudara kami Irwan Hutagulung sebagai korban pembunuhan kepada Portal Indonesia News di Kantor PBB  DPC Kab Semarang. Rabu (11/05).
“Kami pengurus Pemuda Batak Bersatu Dewan Pimpinan Cabang Kabupaten Semarang mengucapkan turut berdukacita atas kepergian saudara kami almarhum Irawan Hutagalung, semoga almarhum diterima disisi Tuhan yang Maha Esa dan keluarga yang ditinggalkan semakin dikuatkan Tuhan,” ujar Yunan.
PBB DPC Kab Semarang mengapresiasi atas gerak cepatnya Polresta Semarang Kota, dengan tidak butuh waktu lama pelaku pembunuhan yang mana diketahui adalah karyawan korban kini telah ditahan.
“Kami mengucapkan terimakasih atas sikap dan tanggapnya Polresta Semarang Kota yang langsung merespon dan bergerak cepat untuk menangkap dan mengungkap kasus pembunuhan Irawan Hutagalung di daerah Banyumanik Semarang Kota,” kata Yunan.
“Pemuda Batak Bersatu merupakan organisasi yang cinta kedamaian dan selalu medasari dari cara-cara kekeluargaan, jadi kami sangat menolak adanya tindakan-tindakan arogan dengan cara kekerasan, dalam hal ini kami mengecam adanya kekerasan apalagi tindakan yang dapat menimbulkan hilangnya nyawa. Kami PBB DPC Kab. Semarang meminta pihak penegak hukum untuk memberi tindakan setegas-tegasnya kepada pelaku pembunuhan saudara kami demi terciptanya rasa adil dan aman di muka bumi Indonesia kita ini, dan kami akan kawal terus kasus pembunuhan sadis ini sampai tuntas” tegasnya.

PT. Portal Indonesia News Grup
READ  Upaya Bupati Semarang Mewujudkan Ibadah Haji Yang Aman dan Lancar

Berita Terkait

NA Alami Trauma Psikologis, Dugaan Penganiayaan oleh Bos Solar Elegal di Batang
SAYA BUKAN PELAKU!” – FOTO SUWARNO JADI MATERI BUKU MANTAN KAPOLRES GROBOGAN TANPA KETERANGAN, KLIEN DEMAND PEMBUKAAN BUKU & SIAP AJUKAN GUGATAN
Farid Ma’ruf Kembali Pimpin PMI Cilacap Periode 2026-2031, Program Unggulan Akan Ditingkatkan
MEREKA MASIH BEROPERASI BEBAS!” – TAMBANG MINYAK ILEGAL GENDONO TAK DESA GANDU BLORA, TERSANGKA BEBAS SEDANGKAN NEGARA MERUGIKAN  
DUA KALI KEBAKARAN SUMUR MINYAK ILEGAL HANTUI DUKUH GENDONO – WARGA: “INI TANDA DARI GAIB GUNUNG PENCU!”  
SIDANG PMH PN SALATIGA BERUBAH JADI “PANGGUNG SUNYI” PENGGUGAT TAK HADIR DALAM PEMBUKTIAN, TIM TERGUGAT MERASA DIPERMAINAN  
OKNUM POLSEK WONOPRINGGO DIDUGA MENEKAN KELUARGA KORBAN UNTUK HAPUS BERITA PENGANIAYAAN ANAK DARI MEDIA SOSIAL
SKANDAL BPKB “GAIB” KLATEN: KASAT LANTAS DITUNTUT DICOPOT – MOBIL ADA DI JAWA TIMUR, BPKB TERBIT DI JAWA TENGAH  

Berita Terkait

Rabu, 28 Januari 2026 - 08:02 WIB

NA Alami Trauma Psikologis, Dugaan Penganiayaan oleh Bos Solar Elegal di Batang

Rabu, 28 Januari 2026 - 07:00 WIB

SAYA BUKAN PELAKU!” – FOTO SUWARNO JADI MATERI BUKU MANTAN KAPOLRES GROBOGAN TANPA KETERANGAN, KLIEN DEMAND PEMBUKAAN BUKU & SIAP AJUKAN GUGATAN

Rabu, 28 Januari 2026 - 06:01 WIB

Farid Ma’ruf Kembali Pimpin PMI Cilacap Periode 2026-2031, Program Unggulan Akan Ditingkatkan

Selasa, 27 Januari 2026 - 20:46 WIB

MEREKA MASIH BEROPERASI BEBAS!” – TAMBANG MINYAK ILEGAL GENDONO TAK DESA GANDU BLORA, TERSANGKA BEBAS SEDANGKAN NEGARA MERUGIKAN  

Selasa, 27 Januari 2026 - 05:37 WIB

SIDANG PMH PN SALATIGA BERUBAH JADI “PANGGUNG SUNYI” PENGGUGAT TAK HADIR DALAM PEMBUKTIAN, TIM TERGUGAT MERASA DIPERMAINAN  

Senin, 26 Januari 2026 - 22:23 WIB

OKNUM POLSEK WONOPRINGGO DIDUGA MENEKAN KELUARGA KORBAN UNTUK HAPUS BERITA PENGANIAYAAN ANAK DARI MEDIA SOSIAL

Senin, 26 Januari 2026 - 10:54 WIB

SKANDAL BPKB “GAIB” KLATEN: KASAT LANTAS DITUNTUT DICOPOT – MOBIL ADA DI JAWA TIMUR, BPKB TERBIT DI JAWA TENGAH  

Senin, 26 Januari 2026 - 07:38 WIB

Hono Sejati Nakhodai Hanura Jateng: Era Baru Partai Modern yang “Milenial Friendly” dan Berbasis Hati Nurani

Berita Terbaru