Bhayangkari Cabang Semarang Berbagi di Bulan Suci Ramadhan

- Kontributor

Kamis, 6 April 2023 - 13:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Semarang, PortalIndonesiaNews.net – Di bulan suci Ramadhan 1444 H, Bhayangkari Cab. Semarang melaksanakan kegiatan sosial dengan mendatangi sejumlah panti asuhan yang berada di Ungaran Kamis, 6 April 2023. 

Kegiatan yang dipimpin langsung Ketua Pengurus Bhayangkari Cabang Semarang Ny. Mila Oka Mehendra, didampingi wakil ketua Ny. Nita Sigit bersama seluruh pengurus Cabang maupun Yayasan Kemala Bhayangkari mendatangi Panti asuhan Roudlotul Jannah dan Panti asuhan Al Ma”hadul Qorona Al Islami Ungaran. 
“Hari ini kami melaksanakan bakti sosial, berbagi kepada adik adik Panti asuhan Roudlotul Jannah yang berada di Ds. Candirejo dan Panti asuhan Al Ma”hadul Qorona Al Islami di Ds. Kalisidi Ungaran Barat.” Jelasnya. 

Dalam kegiatannya rombongan menyerahkan sejumlah paket sembako dan santunan kepada pengurus Panti asuhan, serta beramah tamah memberikan motivasi kepada anak anak panti untuk tetap semangat, rajin belajar dan rajin beribadah. 

“Selain memberikan bantuan, kami bersama sama memberikan motivasi kepada anak anak Panti asuhan. Dimana di dalam diri anak anak panti asuhan mempunyai hak derajat yang sama dengan kita semua, termasuk keinginan atau cita cita meraih masa depan.” Jelas Ny. Mila Oka. 

Turut pula hadir dalam kegiatan, Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra  SIK. MM., bersama Wakapolres Kompol Sigit Ari Wibowo SH. MH., berikut Pejabat Utama Polres Semarang.

(Sholeh)
PT. Portal Indonesia News Grup
READ  Penetapan Tersangka Khanifudin Tuai Sorotan: Notaris Teguh Sudah Diperiksa, Wahyu BPN Bungkam dan Diduga Kunci Masalah

Berita Terkait

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!
Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!
Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!
Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!
Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III
Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum
Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:54 WIB

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:34 WIB

Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 17:12 WIB

Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!

Selasa, 30 September 2025 - 21:10 WIB

Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!

Selasa, 30 September 2025 - 05:30 WIB

Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com

Minggu, 28 September 2025 - 15:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III

Kamis, 25 September 2025 - 21:50 WIB

Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum

Kamis, 25 September 2025 - 21:45 WIB

Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terbaru