Tingkatkan kemampuan Leadership, Puluhan perwira Polres Semarang ikuti pelatihan Soft Skill.

- Kontributor

Selasa, 19 September 2023 - 09:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Semarang, PortalIndonesiaNews.net-Polres Semarang_Polda Jateng.
Peningkatan kemampuan Leadership sebagai seorang pemimpin pada tiap satuan maupun Fungsi, Selasa 19 September 2023 Puluhan Perwira Polres Semarang mengikuti kegiatan pelatihan peningkatan Soft Skill 2023. 
Mengambil lokasi di Kampoeng Kopi Banaran Bawen, kegiatan kali ini juga  diikuti perwakilan Perwira se Eks. Karisidenan Semarang. Ada sekitar kurang lebih 110 Perwira yang hadir dalam kegiatan yang juga dihadiri oleh Karo SDM Polda Jateng Kombes Pol. Y. Ragil H.S. SIK. M. Hum. 
Tampak pula dalam kegiatan Kapolres Semarang AKBP Achmad Oka Mahendra SIK. MM., mendampingi Karo SDM Polda Jateng dalam rombongan PJU Biro SDM Polda Jateng. 


Di sela kegiatan Kapolres.Semarang AKBP Oka didampingi Kabag SDM Polres Semarang Kompol Sutarmin SH., menyampaikan bahwa, kegiatan yang digelar oleh Biro SDM Polda Jateng ini bertujuan agar para Leadership jajaran SatFung Polres Semarang dapat lebih meningkatkan peran sebagai seorang pemimpin. 
“Kami berharap dengan kegiatan yang digelar oleh Biro SDM Polda Jateng di Kampoeng Koping Banaran ini, dapat meningkatkan skill atau kemampuan para perwira SatFung dalam mengemban tugas sehari hari. Sehingga pelayanan kepada masyarakat dapat terwujud secara Maksimal.” Ungkapnya. 
Dari Polres Semarang nampak sejumlah Kapolsek jajaran, Kasat dan Kasi mengikuti kegiatan yang dibuka langsung olrh Karo SDM Polda Jateng. 
“Kegiatan ini diisi oleh konseling pribadi, kelompok maupun pemecahan suatu masalah yang di bimbing oleh personil Bag Psikologi Ro SDM Polda Jateng.” Tambah AKBP Oka. 


Adapun kegiatan lain dalam kegiatan ini, yaitu Out Bond yang diikuti para peserta. Dikandung maksud sebagai pengaplikasian kerjasama tim, serta memaksimalkan peran seorang Leadership dalam mengambil keputusan maupun penyelesaian masalah maupun kejadian yang dihadapi.
(Jk_Zed.)
PT. Portal Indonesia News Grup
READ  JUMAT CURHAT POLSEK MAMAJANG "BUDAYAKAN TUDANG SIPULUNG"

Berita Terkait

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!
Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!
Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!
Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!
Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com
Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III
Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum
Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terkait

Jumat, 3 Oktober 2025 - 20:54 WIB

Warga Salatiga & Kab. Semarang Resah Ulah Debt Collector, Elbeha Barometer Desak Aparat Tegas!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:34 WIB

Laka Maut Nyaris Terjadi di JLS Salatiga, Satlantas Bergerak Cepat Selamatkan Korban!

Kamis, 2 Oktober 2025 - 17:12 WIB

Advokat John L Situmorang Bongkar Skandal Hukum di Grobogan: Polisi Diduga Rekayasa Kasus, Hak Terdakwa Dilanggar!

Selasa, 30 September 2025 - 21:10 WIB

Tambang Galian C Ilegal di Tuban Merajalela: LIN Jatim Desak Aparat Bertindak, Pelaku Diduga Gunakan BBM Subsidi!

Selasa, 30 September 2025 - 05:30 WIB

Sinergi Tegakkan Keadilan: Kapolsek Bandar Dapat Apresiasi dari Kuasa Hukum & Media SuaraMasyarakat.com

Minggu, 28 September 2025 - 15:23 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Nasional, Polresta Cilacap Gelar Panen Raya Jagung Kuartal III

Kamis, 25 September 2025 - 21:50 WIB

Tanpa Putusan Pengadilan, Kendaraan Disita Paksa! Kuasa Hukum Raharjo Seret WOM Finance ke Jalur Hukum

Kamis, 25 September 2025 - 21:45 WIB

Polda Metro Jaya Gagal Tunjukkan Profesionalisme: Barang Bukti dan DPO Kasus Perampasan KBM Masih Misterius

Berita Terbaru